PD IPARI Banda Aceh Gelar Lomba Da’i Cilik Perebutkan Piala Ketua DPRK Kota Banda Aceh

Pengurus Daerah Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (PD IPARI) Kota Banda Aceh menyelenggarakan Lomba Da’i Cilik memperebutkan Piala Ketua DPRK Kota Banda Aceh. Kamis, 30 Oktober 2025. Kegiatan yang digelar di Gedung PLHUT Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh ini diikuti oleh puluhan peserta dari berbagai sekolah, madrasah, serta TPA/TPQ se-Kota Banda Aceh di bawah binaan para penyuluh agama. Kepala […]

Continue Reading

Kakankemenag Kota Banda Aceh Tawarkan Peran Penyuluh dalam Antisipasi Aliran Sesat

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, H. Salman, S.Pd., M.Ag, menawarkan peran aktif penyuluh agama Islam sebagai tim lapangan untuk membantu mengantisipasi potensi munculnya aliran sesat di wilayah Kota Banda Aceh. Hal tersebut disampaikan dalam Rapat Koordinasi Pengawasan Aliran Kepercayaan dan Keagamaan dalam Masyarakat (PAKEM) yang diselenggarakan oleh Kejaksaan Negeri Kota Banda Aceh di ruang pertemuan KerukonKantor Wali Kota Banda […]

Continue Reading

Kakankemenag Banda Aceh Serahkan Piala Bergilir MTQ ke Bupati Pidie Jaya

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, H. Salman, S.Pd., M.Ag., menyerahkan Piala Bergilir Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Provinsi Aceh kepada Bupati Pidie Jaya, H. Sibral Malasyi MA, SSos., ME, di ruang kerja Bupati Pidie Jaya. Senin, 27 Oktober 2025. Penyerahan tersebut turut dihadiri oleh Kasubbag TU Kemenag Kota Banda Aceh Kusnadi, S.Ag., M.A., Kasi Bimas Islam Dr. H. Akhyar, […]

Continue Reading

42 PPPK Kemenag Banda Aceh Resmi Dilantik, Satu Diantaranya Telah Wafat

Sebanyak 42 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II di lingkungan Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banda Aceh resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh. Kegiatan pelantikan yang berlangsung di Aula Kanwil Kemenag Aceh, pada Kamis, 23 Oktober 2025, ini diikuti oleh seluruh peserta, kecuali satu orang […]

Continue Reading

Kakankemenag Kota Banda Aceh Jadi Pembina Upacara Hari Santri Nasional 2025

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, H Salman SPd MAg, bertindak sebagai pembina upacara pada Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) Tahun 2025 yang digelar di Markaz Al-Ishlah Al-Aziziyah, Lueng Bata, Banda Aceh, Selasa, 22 Oktober 2025. Upacara berlangsung khidmat dan penuh semangat, diikuti oleh ratusan santri, dewan guru, pengurus dayah, serta jajaran pegawai Kementerian […]

Continue Reading

Kakankemenag Kota Banda Aceh Monitoring Praktek Shalat dan Thaharah di SD Negeri 62 Banda Aceh

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, H Salman MAg, didampingi Kasi Pendidikan Agama Islam (PAI) Jamaluddin SE., bersama tim, melakukan kegiatan Monitoring Praktek Shalat dan Thaharah (MONSHAHARA) pada siswa kelas VI Sekolah Dasar. Selasa, 14 Oktober 2025. Kegiatan yang berlangsung di SD Negeri 62 Banda Aceh tersebut disambut hangat oleh Kepala Sekolah Herlina SPd, didampingi Pengawas PAI Darmawi MA. Monshahara bertujuan untuk […]

Continue Reading

Manasik Sehati Pertemuan ke-7 Bahas Bimbingan Manasik Umrah

Suasana penuh kekhusyukan mewarnai pertemuan ke-7 Manasik Sehati yang digelar oleh Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banda Aceh di Masjid Al-Badar, Gampong Kota Baru, Kecamatan Kuta Alam, Kota Banda Aceh, pada Ahad, 12 Oktober 2025. Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 400 peserta calon jamaah haji dan umrah ini diawali dengan zikir dan doa bersama yang […]

Continue Reading

Kemenag Kota Banda Aceh Terima Kunjungan Siswa SMPN 17 dalam Kegiatan Co-Kurikuler Bidang Karir

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, H Salman SPd MAg, didampingi Kasubbag TU Kusnadi SAg MA, menerima kunjungan siswa kelas IX SMP Negeri 17 Kota Banda Aceh dalam rangka kegiatan Co-Kurikuler Bidang Karir, pada Kamis, 9 Oktober 2025, bertempat di Aula Kemenag Kota Banda Aceh. Turut hadir dalam kegiatan ini Kasi Penmad Syafruddin SAg […]

Continue Reading

Kemenag Kota Banda Aceh Gelar Pertemuan ke-6 Manasik Sepanjang Haji (SEHATI) – Fokus pada Istitaah Kesehatan Calon Jemaah Haji 1447 H/2026 M

Kementerian Agama Kota Banda Aceh kembali menggelar kegiatan Manasik Haji Sepanjang Tahun (SEHATI) pertemuan ke-6 pada Minggu, 5 Oktober 2025, bertempat di Masjid Al Badar Gp. Pineung Banda Aceh. Pertemuan kali ini mengangkat tema “Persiapan Istitaah Kesehatan Menuju Haji 1447 H/2026 M”, dengan menghadirkan narasumber dr. Eko Siswanto Sp.PD, yang memberikan penjelasan komprehensif terkait pentingnya […]

Continue Reading

Penyuluh Agama Islam Kota Banda Aceh Ajak pedagang Blang Padang raih keberkahan dalam Usaha

Dalam upaya memberikan pembinaan kepada ummat, penyuluh Agama Islam kecamatan Baiturrahman yg tergabung dalam Ikatan Penyuluh Agama RI( IPARI ) Kota Banda Aceh melaksanakan penyuluhan kepada komunitas pedagang yang berniaga di Blang padang. Kegiatan pengajian yang dilaksanakan setiap kamis malam di awal bulan telah di lounching pelaksanaannya oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Banda Aceh, […]

Continue Reading