MA Darul Ulum YPUI Banda Aceh Raih Tiga Juara di REALISTIG 2025
Kontingen siswa MA Darul Ulum YPUI Banda Aceh berhasil mengukir prestasi dengan membawa pulang tiga juara dari ajang kompetisi REALISTIG 2025. Acara tahunan yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 3 Banda Aceh tersebut berlangsung sejak 30 Agustus hingga 3 September 2025. Tiga cabang yang berhasil juara : Juara 1 untuk cabang lomba SET. Juara 2 untuk […]
Continue Reading