Tim Fahmil MAS Ulumul Qur’an Banda Aceh Raih Juara I di Ajang FITAS Abu Lam U 2025
Banda Aceh, (20/10) – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Tim Fahmil Qur’an MAS Ulumul Qur’an Banda Aceh yang berhasil meraih Juara I dalam ajang Festival Intelektual, Talenta, dan Seni (FITAS) Abu Lam U 2025. Kompetisi bergengsi yang digelar oleh Dayah Modern Al-Falah Abu Lam U, Aceh Besar ini diikuti oleh ratusan peserta dari berbagai madrasah […]
Continue Reading